membuat lebih dari satu menu dalam satu kolom ini sangat berguna sekali untuk menghemat space blog kita yang sudah memiliki menu yang banyak Menu Widget di halaman depan Homepage Blog kita.
Langkah-langkah untuk membuat menu multi kolom silahkah ikuti seperti dibawah ini:
1. Login ke blogger anda
2. Layout-->Edit HTML
3. Kemudian cari kode ]]></b:skin>
4. Copy kode dibawah ini dan letakkan sebelum kode ini ]]></b:skin>
div.TabView div.Tabs
{
height: 24px;
overflow: hidden;
}
div.TabView div.Tabs a
{
float: left;
display: block;
width: 90px; text-align: center;
height: 24px;
padding-top: 3px;
vertical-align: middle;
border: 1px solid #000;
border-bottom-width: 0;
text-decoration: none;
font-family: "Times New Roman", Serif;
font-weight: 900;
color: #000;
}
div.TabView div.Tabs a:hover, div.TabView div.Tabs a.Active
{
background-color: #FF9900;
}
div.TabView div.Pages
{
clear: both;
border: 1px solid #6E6E6E;
overflow: hidden;
background-color: #FF9900;
}
div.TabView div.Pages div.Page
{
height: 100%;
padding: 0px;
overflow: hidden;
}
div.TabView div.Pages div.Page div.Pad
{
padding: 3px 5px;
}
Catatan :
- Angka yang berwarna merah = lebar kotak menu utama
- Angka yang berwarna biru = tinggi kotak menu utama
- Kode yang berwarna hijau = warna border menu utama
- Kode yang berwarna ungu = warna Font menu utama
- Kode yang berwarna abu-abu = warna background menu utama
- Kode yang berwarna kuning = warna border kotak utama
- Kode yang berwana orange = warna background kotak utama
5. Selanjutnya masukkan kode dibawah ini sebelum kode ini </head>
<script src='http://superinhost.com/trikblog/tabview.js' type='text/javascript'/>
6. Simpan Template
Selanjutnya kita menuju ke menu Layout -->Page Elements --> Add Gadget --> HTML/Javascript
Silahkan masukkan script menu multi kolom dibawah ini ke HTML/Javascript :
<form action="tabview.html" method="get">
<div class="TabView" id="TabView">
<div class="Tabs" style="width: 350px;">
<a>Title menu 1</a>
<a>Title menu 2</a>
<a>Title menu 3</a>
</div>
<div class="Pages" style="width: 350px; height: 250px;">
<div class="Page">
<div class="Pad">
Link 1 di menu 1 <br />
Link 2 di menu 1 <br />
Link 3 d1 menu 1 <br />
</div>
</div>
<div class="Page">
<div class="Pad">
Link 1 di menu 2 <br />
Link 2 di menu 2 <br />
Link 3 d1 menu 2 <br />
</div>
</div>
<div class="Page">
<div class="Pad">
Link 1 di menu 3 <br />
Link 2 di menu 3 <br />
Link 3 d1 menu 3 <br />
</div>
</div>
</div>
</div>
</form>
<script type="text/javascript">
tabview_initialize('TabView');
</script>
Catatan :
- kode yang berwarna hijau adalah title menu anda
- kode yang berwarna biru adalah lebar dan tinggi menu multi kolom
- kode yang berwarna merah adalah isi dari menu anda
Musik BOX
You are Here > Home >
Tutorial Blogger
> Cara Membuat Widget 3 Kolom Pada Blog
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Labels
- Tutorial Blogger (8)
Arsip Blog
-
▼
2012
(17)
-
▼
Juni
(15)
- Cara dapat pulsa gratis dari internet/blog
- Aplikasi sedot pulsa orang lain [khusus Indosat]
- Membuat Widget Lagu Di Blog
- Access Token ternyata berbahaya untuk pengguna fac...
- Cara Menambah Symbol Emoticon Di Hp Symbian E63 E7...
- Capture Screen Nokia S40
- Foto layar handphone kamu dengan Best ScreenSnap s...
- Cara Membuat Widget 3 Kolom Pada Blog
- Free Download Template Mirip Facebook For Blogger
- Cara Bikin Tulisan Kelap Kelip
- Cara Membuat Semut Muter-Muter di Blog
- Membuat Tombol Submit dan Reset
- Cara Membuat Tulisan Copyright di Blog footer
- Mengganti background template blog
- Trik Memproteksi Blog dari Penjiplakan
-
▼
Juni
(15)
0 komentar:
Posting Komentar